Trik perkalian cepat

Bagi guru maupun orang tua yang ingin mengajarkan kepada anak didiknya teknik perkalian cepat.
berikut ini adalah salah satu contoh perkalian cepat.
contoh :
1. 25 x 11 = ....
jawab :
25 direnggangkan terlebih dahulu, sehingga menjadi 2 5
kemudian angka diantara 2 dan 5 diisi hasil penjumlahan dari 2 + 5 = 7.
jadi, 25 x 11 = 275
2. 76 x 11 = ....
jawab :
76 direnggangkan terlebih dahulu, sehingga menjadi 7 6
kemudian angka diantara 7 dan 6 diisi hasil penjumlahan dari 7 + 6 = 13.
karena hasil penjumlahannya lebih dari 10 maka :
13
7 6 +
936
jadi, 76 x 11 = 936

2 comments:

Anonim mengatakan...

soal no 2 kok bisa 936, bukannya kalo ditambahkan jadi 836?

Anonim mengatakan...

Numpang berbagi pak.

trik lain cepat :

contoh :87 x 15 =
Rumus :
-satuan x satuan=
7 x 5 = 35 ( yg 5 jadi satuan,3 simpan)

-(Puluhan x satuan)+(satuan x puluhan) =
(8x5)+(7x1)= 40+7 = 47 + 3(diatas) = 50
hasil 50 (0 jadi puluhan, 5 di simpan)

- Puluhan x puluhan = 8 x 1 = 8 ditambah 5 = 13

maka hasilnya 87 x 15 = 1305

trimakasih semoga bermanfaat.
Elman

Posting Komentar

Video Gallery

Download

.